Menyambut hari Kemerdekaan HUT RI Yang ke-79, Warga Masyarakat Banyuasih Antusias Ikut Serta Dalam memeriahkan Kemenangan Bangsa Indonesia,Yang Dihibur Berbagai Macam Perlombaan , Sunatan Masal.
www.kabarlidikindonesia.com, minggu 18 agutus 2024.
Karawang - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, Pemdes Banyuasih mengadakan kegiatan perlombaan agar masyarakat Banyuasih bisa terhibur .Berbagai macam jenis perlombaan ,panjat pinang ,tarik tambang , balap makan kerupuk, balap karung, balap kelereng ,lomba mengejar bebek di sungai dan masih banyak perlombaan yang lainya dan acara Sunatan masal dan santunan para jompo, yatim piatu sebanyak 300 orang.
Hiburan untuk warga masyarkat pun gak ketinggalan loh ....dan sangat meriah yaitu dihibur dengan organ tunggal terkini heeee, Kegiatan tersebut berlangsung di halaman Kantor Desa Banyuasih,Kecamatan Banyusari , Kabupaten Karawang Propinsi Jawa Barat, Warga masyarakat dari berbagai usia, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa , turut serta memeriahkan acara kemenangan Bangsa Indonesia sekali Merdeka tetap Merdeka.
Berbagai perlombaan tradisional seperti lomba panjat pinang, panjat pisang, kelereng, balap karung, dan banyak lagi lainnya menjadi daya tarik utama dalam acara ini. Semangat kebersamaan ini dan keceriaan ikut peserta dalam memeriahkan hari kemenangan dan berpartisipasi.
Kepala Desa Banyuasih Rohim Suherman mengatakan ,bahwa hari ini adalah hari kemenangan bangsa indonesia,yang harus dijujung tinggi derajat nya dan kemerdekaan ini yang di tebus dengan darah ,nyawa, harta , mari kita rayakan dengan meriah dan berdoa agar bangsa indonesia jaya ,maju ,makmur lohzinawi amin.
*Sunatan Masal*Lanjut nya , ia menyampaikan rasa syukur dan banyak berterima kasih kepada Allah SWT atas kemerdekaan yang telah diberikan kepada bangsa Indonesia.
“Alhamdulillah, pada 18 agustus 2024 kita bisa kembali merayakan HUT RI ke-79 dengan mengisi kegiatan dan menghibur warga masyarakat. Sekali lagi mari panjatkan fuji sukur kepada nya yuuu,kita doa kepada para pahlawan Indonesia yang telah gugur membel tanah air,” tegas Kades Rohim.
Acara ini berjalan dengan lancar dan kondusif, penuh kehangatan dan di sambut baik warga Banyuasih pungkas
Redaksi Asep gaib